Pengurusan IMB/PBG
Dalam Pembangunan Infrastruktur, Perizinan Bangunan wajib adanya agar memenuhi aspek aspek dan standarisasi bangunan yang berlaku. Baik itu sebelum dibangun atau sesudah dibangun. Di Indonesia sendiri dalam membangun infrastruktur dibutuhkah Perizinan bangunan meliputi IMB/ PBG, SLF, Rekomendasi Keselamatan Kebakaran, Andalalin, AMDAL dan lain sebagainya Tukangprofesional.id sangat sadar akan kebutuhan ini dan untuk keperluan tersebut kami akhirnya menyediakan jasa pengurusan IMB/PBG untuk memenuhi kebutuhan usaha dan bangunan anda.
PBG atau persetujuan bangunan gedung adalah perizinan yang dikeluarkan dari pemerintah kepada pemilik sebuah bangunan gedung atau perwakilannya untuk memulai pembangunan, merenovasi, merawat, atau mengubah bangunan gedung tersebut sesuai dengan yang direncanakan.
Manfaat yang didapat
- Memastikan pembangunan berstatus legal
- Memastikan penyelenggaraan bangunan gedung tersebut memenuhi standar yang menjamin keselamatan, kenyamanan, kesehatan dan kemudahan bagi penggunanya
- Mendata keberadaan rencana bangunan gedung
Berapa Estimasi Waktu pembuatan PBG?
Untuk melaksanakan pengurusan PBG yaitu -+ 180 hari kerja, karena harus melakukan pemenuhan persyaratan PBG tersebut. terkecuali jika persyaratan sudah lengkap terpenuhi maka waktu yang dibutuhkan hanya 28 hari kerja
Biaya Hemat, Kualitas Hebat. Pengurusan PBG
Pilihan terbaik untuk Anda yang membutuhkan layanan pengurusan PBG pasti hemat dan efisien. Paket Terdapat kategori antara lain Paket untuk Jalan Nasional, Jalan Provinsi dan Jalan Kabupaten/kota. AMDALKU juga menyediakan layanan Konsultasi pelanggan yang siap membantu pengurusan izin bangunan Anda.